Deskripsi
FOREVERSKIN Salmon Pore Care Mask!
- Mengandung Witch Hazel dan Tea Tree yang berfungsi untuk mengecilkan pori-pori di wajah serta mengurangi masalah yang muncul pada kulit, seperti jerawat, komedo, dan bruntusan. Witch hazel dapat melindungi kulit dengan cara menaikkan resistansi alami untuk melawan partikel asing pada wajah, sementara tea tree mencegah partikel berbahaya masuk ke epidermis kulit.
- Mengandung Bamboo Charcoal Black Sheet, yang dapat menyerap kelembapan dan menjaga agar essence dari masker menyerap sempurna pada kulit wajah.
- HPDR 1% Solution. HPDR adalah biopolymer esktrak dari DNA salmon yang dapat memperbaiki kelembutan kulit dengan menekan kerusakan collagen dan memaksimalkan kelembapan kulit. HPDR juga melindungi kulit dari berbagai kotoran dan partikel asing sehingga mengurangi kerusakan kulit dari elemen asing.
- Salmon Pore Care Mask sangat cocok digunakan untuk mendetoksifikasi wajah dari berbagai kotoran, terlebih lagi setelah bepergian ke tempat yang berpolusi udara.
- Membuat kulit bersih, cerah, dan sehat. Untuk hasil maksimal, dianjurkan untuk pemakaian rutin.
Skin Type : Oily, Normal, Sensitive, Combination
Cara Penggunaan:
Lakukan skin care routine anda hingga step menggunakan toner. Lalu gunakan lembaran masker FOREVERSKIN Salmon Pore Care Mask pada kulit wajah anda. Pastikan lembaran menempel sempurna pada wajah dan diamkan selama 10-20 menit. Setelah itu lepaskan dan tepuk-tepuk sisa essence di wajah agar menyerap.
Instruksi penyimpanan :
Simpan di tempat yang sejuk. Disarankan masuk ke lemari pendingin
Isi Paket
1 Pc Salmon Pore Care Mask
Temukan produk kecantikan lainnya di sini.
Follow Instagram kami untuk info produk & promo terbaru: @hitshop_indonesia
Ulasan
Belum ada ulasan.